Latihan akhir semester Ekonomi: Jelaskan apa yang dimaksud dengan ekonomi mikro
1. Latihan akhir semester Ekonomi: Jelaskan apa yang dimaksud dengan ekonomi mikro
perilaku konsumen dan perusahaan serta penentuan harga-harga pasar dan kuantitas faktor input, barang, dan jasa yang diperjualbelikan
Ekonomi mikro meneliti bagaimana berbagai keputusan dan perilaku tersebut memengaruhi penawaran dan permintaan atas barang dan jasa, yang akan menentukan harga; dan bagaimana harga, pada gilirannya, menentukan penawaran dan permintaan barang dan jasa selanjutnyn
2. Latihan akhir semester Ekonomi: Sebutkan pengertian dari ekonomi mikro dan ekonomi makro!
ekonomi mikro = suatu kegiatan yang lebih kecil misal : konsumsi, investasi.
ekonomi makro = bagian dari ilmu ekonomi yang mempelajari mekanisme bekerjanya perekonomian secara keseluruhan.
3. persoalan yang dibahas dalam ekonomi mikro
1. masalah harga dasar dan harga tertinggi
2. meningkatnya permintaan beras
3. kenaikan BBM
4. ekonomi mikro contoh soal dan jawaban
contohnya: permintaan dan penawaran
soal: apa yang terjadi terhadap penjual dan pembeli dalam suatu perdagangan?
jawab:yang terjadi adalah tawar menawar terhadap pejual dan pembeli.
maaf jika salah
5. Buku Sekolah Elektronik BSE Soal Latihan Ujian Akhir Semester SMA/SMK 2016* Apa yang dimaksud dengan Ekonomi mikro?
ekonomi mikro adalah ilmu ekonomi yg membahas ekonomi dalam unit perspektif individu
6. perbedaan ekonomi makro dengan ekonomi mikro adalah ekonomi mikro terkait dengan
ekonomi makro → lebih ke mencangkup segalanya / cangkupannya luas.
ekonomi mikro → mencangkup ekonomi khusus.
*itu teekait dengan apa?
7. Tuliskan tiga persoalan pokok dalam ekonomi mikro yaitu
Jawaban:
Barang dan Jasa Apa yang Diproduksi dan Berapa Banyak (What)? Bagaimana Barang dan Jasa Diproduksi dan Oleh Siapa (How)? Untuk Siapa Barang dan Jasa itu Diproduksi (for Whom)?Penjelasan:
1. Barang dan Jasa Apa yang Diproduksi dan Berapa Banyak (What)?
Pertanyaan tersebut mengarah pada jenis dan jumlah barang dan jasa yang harus diproduksi dalam perekonomian karena sumber daya (faktor produksi) bersifat langka. Tidak ada perekonomian yang dapat memproduksi barang dan jasa sebanyak yang diinginkan oleh semua anggota masyarakat. Tambahan satu barang atau jasa tertentu biasanya berarti penurunan barang dan jasa lainnya. Oleh karena itu, setiap masyarakat harus memilih secara tepat barang dan jasa apa yang harus diproduksi dan berapa banyak barang dan jasa diproduksi.
Barang dan Jasa Apa yang Diproduksi dan Berapa Banyak
Masalah pokok ekonomi yang membutuhkan pemecahan di antaranya adalah barang apa yang akan diproduksi? Barang primer, sekunder, tertier atau ketiganya? Mana yang paling dibutuhkan? Berapa banyak dari masingmasing barang tersebut diproduksi? Dengan sumber daya yang tersedia produsen harus mampu memutuskan penggunaan barang tersebut untuk sumber daya. Contohnya terdapat sebidang tanah, digunakan untuk apa tanah tersebut? Apakah untuk bercocok tanam? Membangun rumah atau pabrik? Keputusan yang tepat dapat mengatasi beberapa masalah ekonomi dan menekan sedikit kemungkinan timbulnya masalah baru.
2. Bagaimana Barang dan Jasa Diproduksi dan Oleh Siapa (How)?
Pertanyaan masalah ekonomi mikro yang ini mengacu kepada pilihan cara produksi dan pelaku produksi. Untuk menjawab pertanyaan ini diperlukan keberpihakan kepada mayoritas rakyat dengan tetap memerhatikan kemajuan ekonomi negara secara keseluruhan. Pilihan cara produksi meliputi jenis faktor produksi dan teknik produksi yang digunakan. Untuk pilihan faktor produksi, di negara yang kaya sumber daya tenaga kerja pilihan jatuh kepada produksi padat karya, yaitu memproduksi barang dan jasa dengan mengoptimalkan tenaga kerja (SDM). Adapun di negara yang kaya akan sumber daya modal, pilihan jatuh kepada produksi padat modal, yaitu memproduksi barang dan jasa dengan mengandalkan modal yang sangat besar. Begitu pula dalam hal pemilihan teknologi.
Pertanyaan ini juga menyangkut teknik produksi yang diterapkan dan kemampuan mengombinasikan faktor-faktor produksi atau sumber daya alam yang ada di dalam proses produksi. Dengan keterbatasan sumber daya ekonomi yang tersedia para produsen harus mampu mengombinasikannya bahkan sampai kepada penentu pihak-pihak yang akan dilibatkan dalam proses produksi.
Bagaimana Barang dan Jasa Diproduksi - Masalah Pokok Ekonomi Mikro
Contohnya adalah dalam pengerjaan persawahan, di negara maju pilihan jatuh kepada teknologi modern (traktor mesin), sedangkan di negara berkembang pilihan jatuh kepada teknologi sederhana (cangkul atau bajak) atau teknologi madya (traktor tangan). Di samping itu, untuk pilihan “oleh siapa?”, kegiatan produksi sudah seharusnya diserahkan kepada rakyat mayoritas, sehingga semua orang berkesempatan untuk terlibat dalam kegiatan produksi dan menikmati hasil produksi.
3. Untuk Siapa Barang dan Jasa itu Diproduksi (for Whom)?
Pertanyaan yang merupakan pertanyaan terpenting dalam memecahkan masalah pokok ekonomi. Sekali lagi diperlukan keberpihakan kepada mayoritas rakyat dengan tetap memerhatikan kemajuan ekonomi negara secara keseluruhan. Barang dan jasa yang diproduksi harus merupakan kebutuhan utama serta terjangkau oleh daya beli mayoritas rakyat. Ketiga masalah di atas termasuk ke dalam ruang lingkup ekonomi mikro.
Untuk Siapa Barang dan Jasa itu Diproduksi (for Whom)?
Pertanyaan ekonomi mikro yang ini menyangkut masalah untuk siapa atau lapisan masyarakat yang mana yang menikmati barang dan jasa yang diberikan. Apakah setiap warga negara mendapat bagian yang sama atau berbeda? Apakah pendapatan nasional telah diretribusikan secara adil? Apakah proyek tertentu perlu dilaksanakan agar setiap penduduk dapat mengonsumsinya? Semua pertanyaan tersebut menyangkut untuk siapa barang dan jasa diproduksi.
Pemecahan masalah ekonomi selain menyangkut masalah apa yang akan diproduksi (what), bagaimana cara memproduksi (how), dan untuk siapa barang diproduksi (for whom), juga harus dikaitkan dengan sistem ekonomi yang ada dan masalah ekonomi yang dihadapi suatu negara. Ketiga masalah pokok ekonomi mikro di atas, yaitu what, how, dan for whom bersifat fundamental dan saling berhubungan satu dengan yang lainnya serta selalu dihadapi oleh setiap negara, baik negara sedang berkembang maupun negara yang sudah maju. Namun, tidak semua perekonomian dapat memecahkan ketiga masalah tersebut dengan cara yang sama. Kemungkinan-kemungkinan produksi setiap negara untuk memecahkan masalah-masalah pokok yang dihadapai oleh setiap negara tergantung dari sistem perekonomian yang dianut oleh masing-masing negara.
8. Latihan akhir semester Ekonomi: Peristiwa pesatnya kemampuan teknologi yang membuat harga komputer semakin murah termasuk masalah .... a. ekonomi makro b. ekonomi rakyat c. ekonomi makro dan mikro d. bukan permasalahan ekonomi e. ekonomi mikro
a. ekonomi makro
kalo ga salahh yaaa
9. sebutkan 3 persoalan pokok dalam ekonomi mikro
teori harga, teori produksi, dan teori distribusiteori harga,teori produksi,
10. contoh soal dan kurva pada dasar permintaan ekonomi mikro
Jawaban:
Itu ya contoh nya
Penjelasan:
Terima kasih,Semoga bermanfaat!
11. Sebutkan dan jelaskan masalah2 apa saya yg di persoalkan dalam ekonomi mikro?
Jawaban:
masalah produk
Penjelasan:
gimana caranya agar membuat produk yg lain ,jadi tidak hanya 1 produk saja
12. Soal tentang perbedaan ekonomi makro dan mikro
Ekonomi makro membahas tentang permasalahan perekonomian suatu negara seperti inflasi. Pengangguran, dll Ekonomi mikro membahas tentang perilaku konsumen dan produsen ekonomi makro adalah pembahasan materi ekonomi secara luas atau menyeluruh . contoh : pendapatan nasional , perdagangan international dll
ekonomi mikro adalah pembahasan materi ekonomi secara kecil . contoh : perilaku produsen, perilaku konsumen dll
13. Buku Sekolah Elektronik BSE Soal Latihan Ujian Akhir Semester SMA/SMK 2016* Peristiwa jatuhnya angka indeks harga produsen termasuk masalah .... a. ekonomi mikro b. ekonomi rakyat c. bukan permasalahan ekonomi d. ekonomi makro dan mikro e. ekonomi makro
e.ekonomi makro
karena pada umumnya produsen ialah pabrik atau perusahaan yg memproduksi suatu barang dalam jumlah banyak
14. Buku Sekolah Elektronik BSE Soal Latihan Ujian Akhir Semester SMA/SMK 2016* Peristiwa pesatnya kemampuan teknologi yang membuat harga komputer semakin murah termasuk masalah .... a. ekonomi makro b. ekonomi rakyat c. ekonomi makro dan mikro d. bukan permasalahan ekonomi e. ekonomi mikro
d.bukan permasalahan ekonomi
karena dengan murahnya harga produk teknologi membuat masyarakat tertarik untuk membelinya
15. apa definisi ekonomi mikro? dan sampai mana batas pembahasan ekonomi mikro?
Jawaban:
semoga membantu
Penjelasan:
Ekonomi mikro merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan. Serta menentukan harga pasar dan kuantitas barang dan jasa.
Ekonomi mikro memengaruhi pengambilan keputusan dalam hal penawaran dan permintaan barang atau jasa.
Pengertian ekonomi mikro
Berdasarkan buku Principle of Microeconomics (2008) karya N Gregory Mankiw, ekonomi mikro adalah ilmu yang membahas tentang peran individu pelaku ekonomi.
Bagaimana rumah tangga dan perusahaan membuat keputusan. Serta berinteraksi di dalam pasar tertentu. Adapun pengertian dari beberapa ahli lainnya sebagai berikut:
Ekonomi mikro merupakan subyek ekonomi yang bersifat ekonomis rasional. Sehingga mengakibatkan pelaku ekonomi mempertimbangkan hal rasional dalam mengambil keputusan.
Ekonomi mikro merupakan subyek ekonomi yang bersifat ekonomis rasional. Sehingga mengakibatkan pelaku ekonomi mempertimbangkan hal rasional dalam mengambil keputusan.
Ekonomi mikro sebagai kondisi di mana para pelaku ekonomi memiliki informasi mengenai seluk beluk sebuah pasar.
Komentar
Ekonomi mikro merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan. Serta menentukan harga pasar dan kuantitas barang dan jasa.
Ekonomi mikro memengaruhi pengambilan keputusan dalam hal penawaran dan permintaan barang atau jasa.
Pengertian ekonomi mikro
Berdasarkan buku Principle of Microeconomics (2008) karya N Gregory Mankiw, ekonomi mikro adalah ilmu yang membahas tentang peran individu pelaku ekonomi.
Bagaimana rumah tangga dan perusahaan membuat keputusan. Serta berinteraksi di dalam pasar tertentu. Adapun pengertian dari beberapa ahli lainnya sebagai berikut:
Ekonomi mikro merupakan subyek ekonomi yang bersifat ekonomis rasional. Sehingga mengakibatkan pelaku ekonomi mempertimbangkan hal rasional dalam mengambil keputusan.
Ekonomi mikro sebagai kondisi di mana para pelaku ekonomi memiliki informasi mengenai seluk beluk sebuah pasar.
Ekonomi mikro adalah tingkat mobilitas tinggi dalam pasar. Sehingga para pelaku ekonomi bisa beradaptasi dalam perubahan pasar dengan cepat.
Tujuan ekonomi mikro
Terdapat beberapa tujuan ekonomi mikro, di antaranya:
Membuat analisis pada mekanisme pasar yang akan membentuk harga relatif terbadap produk barang maupun jasa.
Menganalisis kegagalan pasar di saat memprodukai hasil yang efisien. Serta menjelaskan kondisi teoretis yang diperlukan suatu pasar dengan persaingan sempurna
16. perbedaan mikro ekonomi islam dengan mikro ekonomi konvensional
perbedaannya terletak pada ideologi yang di gunakan fimana mikro ekonomi islam berpegang teguh pada prinsip syariah atau aturan dalam agama di dalamnya mencakup tetang riba ,halal dan haram terhadap suatu cara dalam perekonomian suatu individu atau perusahaan sedangkan konvensional tidak mengenal akan hal tersebut.
17. Tuliskan perbedaan ekonomi mikro dengan ekonomi mikro
perbedaanya :
Ekonomi mikro membahas perekonomian secara khusus
Ekonomi makro membahas masalah perekonomian secara keseluruhanekinomi makro itu membahas secara keseluruhan sistem ekonomi dan objek materialnya mulai dari mempelajari susunan perekonomian dari segala segi.
sedangkan ekonomi mikro itu secara khusus membahas tengtang cara bekerjanya sistem ekonomi secara partikular dan objek materialnya adalah perorangan atau perusahaan satu persatu.
18. bantu jawab ya soal ekonomi mikro
ini pilihan ganda kan kalo jawaban no 1. B no 2. A
19. contoh soal ekonomi makro mikro
pemerintahan termasuk dalam ekonomi......
pasar dalam masyarakat termasuk dalam ekonomi......
20. [Selamat Puasa Ramadhan 1436 H] Latihan akhir semester Ekonomi: Apa yang dimaksud dengan Ekonomi mikro?
adalah cabang ilmu dr ekonomi yang memperlajari tentang konsumen dan perusahaan serta penentuan harga2 pasar dan kuantitas faktor input,barang,jasa yang diperjualbelikan
21. apa saja arah ekonomi mikro, kebijakan ekonomi mikro dan asumsi ekonomi mikro ?
Asumsi Ekonomi Mikro :
1. Asumsi Ekuilibrium Parsial
2. Asumsi tidak adanya hambatan atas proses penyesuaian
3. Asumsi Khusus model analisis ekonomi mikro
22. apakah persoalan pokok yang menyebabkan analisis ekonomi diperlukan dalam ekonomi mikro
semoga membantu jadikan saya jawaban terbaik
23. soal pengantar ekonomi mikro
Penjelasan:
semoga membantu
maaf kalau salah
24. Tiga persoalan dalam ekonomi mikro
a.barang dan jasa apa yg akan diproduksi dan brp banyak
b.bagaimana barang dan jasa diproduksi dan oleh siapa diproduksi
c.utk siapa diproduksi
25. apa definisi ekonomi mikro? dan sampai mana batas pembahasan ekonomi mikro?
Jawaban:
• Ekonomi mikro merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan. Serta menentukan harga pasar dan kuantitas barang dan jasa. Ekonomi mikro memengaruhi pengambilan keputusan dalam hal penawaran dan permintaan barang atau jasa.
Penjelasan:
Sesungguhnya Allah Maha mengetahui lagi Maha Bijaksana. (Q.S. al- Nisa´´:11). Allah SWT. Maha Mengetahui lagi Maha bijaksana, artinya Dia mengetahui apa yang tidak diketahui oleh makhluk, dan meletakan segala sesuatu proporsinya.
INSAALLAH MEMBANTU.
26. soal objektif beserta jawaban tentang ekonomi makro dan mikro
ekonomi mikro adalah memahami bagaimana mengalokasikan faktor produksi agar mencapai tingkat kombinasi yg baik. sedangkan
ekonomi makro adalah cara menganalisis pengaruh ekonomi tertentu terhadap kinerja perekonomian secara nasional
27. soal dan pembahasan tentang prinsip - prinsip ekonomi mikro
- biaya kesempatan
- perubahan mariginal
- inflasi dan pengangguran
- kemampuan menghasilkan barang dan jasa
- mekanisme pasar
28. persoalan yang dibahas dalam ekonomi mikro
khusus mempelajari bagian-bagian kecil (aspek individual) dari keseluruhan kegiatan perekonomian. Inti dalam ekonomi mikro adalah masalah dalam penentuan harga sehingga sering disebut teori harga. maaf kalau salah
29. apa definisi ekonomi mikro? dan apa saja yang di bahas dalam ekonomi mikro?
Ekonomi mikro merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan. Serta menentukan harga pasar dan kuantitas barang dan jasa. Ekonomi mikro memengaruhi pengambilan keputusan dalam hal penawaran dan permintaan barang atau jasa.
semoga membantu
Ekonomi mikro merupakan ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku konsumen dan perusahaan. Ekonomi mikro membahas perilaku ekonomi dalam lingkup individu, rumah tangga, perusahaan, dan pasar.
Semoga membantu!
30. apakah persoalan pokok menyebabkan analisis ekonomi mikro di perlukan?
ya, diperlukan karena jika tidak ada mikro meka makro tidak akan terjadi.
maksudnya apabila ekonomi mikro berjalan maka akan meluas sehingga adanya makro ekonomi.
31. Perbedaan ekonomi makro dengan ekonomi mikro adalah ekonomi mikro terkait dengan
Jawaban:
Secara garis besar, ekonomi mikro dan makro sebenarnya mengeksplorasi elemen yang sama dengan sudut pandang yang berbeda. Perbedaan utamanya ialah: Ekonomi makro berupaya menemukan perspektif umum, di tingkat nasional, sementara ekonomi mikro berfokus pada perspektif individu, di tingkat konsumen.
32. Sebutkan 3 persoalan pokok dalam ekonomi mikro adalah
1. Barang dan jasa yg diproduksi dan jumlah banyaknya barang
2. Peralatan, teknik, cara produksi barang dan jasa dan juga siapa yg memproduksinya, apakah dipegang oleh ahlinya?
3. Pasarnya. Untuk siapa barang tersebut di produksi dan kepada siapa?
33. Jawaban soal ekonomi 40 ganda Yang merupakan perbedaan Ekonomi mikro dan makro
Jawaban:
Ekonomi mikro dan ekonomi makro adalah dua hal yang bertentangan secara konten. Singkatnya, ekonomi makro adalah ilmu yang memfokuskan studinya pada ekonomi secara menyeluruh dan total. Sementara ekonomi mikro adalah studi yang menyoal unit ekonomi secara perorangan.
Penjelasan:
Semoga membantu, maaf kalau salah
34. apa yg dimaksud dengan mikro dengan persoalan ekonomi
Ekonomi Mikro adalah cabang ilmu ekonomi yang mempelajari prilaku dari unit-unit ekonomi individual,seperti: rumah tangga,perusahaan, dan struktur industri. Ekonomi mikro membahas tentang alokasi dan efisiensi sumber daya pasar.
35. Latihan akhir semester Ekonomi: Peristiwa meningkatnya pengangguran akibat resesi ekonomi di Indonesia termasuk masalah .... a. ekonomi terapan b. ekonomi mikro c. bukan permasalahan ekonomi d. ekonomi makro e. ekonomi makro dan mikro
permasalahan ekonomi makro
36. persoalan apa yg dibahas dalam ekonomi mikro
ekonomi mikro membahas tentang perilaku ekonomi dalam lingkup individu,rumah tangga,perusahaan, dan pasar. pembahasannya meliputi pemanfaatan SDE bg masyarakat, serta perilaku produsen dan konsumen dlm melakukan interaksi di pasar.
a. Masalah Harga Dasar dan Harga Tertinggi
b. Meningkatnya Permintaan Beras
c. Kenaikan Harga Bahan Bakar Minyak (BBM)
d. Masalah Monopoli
e. Masalah Distribusi
37. Latihan akhir semester Ekonomi: Peristiwa khawatirnya pengamat ekonomi atas meningkatnya inflasi akibat pesatnya pertumbuhan ekonomi termasuk masalah .... a. ekonomi rakyat b. ekonomi makro c. ekonomi makro dan mikro d. bukan permasalahan ekonomi e. ekonomi mikro
b. ekonomi makro
kalo ga salaahh yaaa
c.ekonomi makro dan ekonomi mikro
38. tolong bantu soal ekonomi mikro
Jawaban:
a. Untuk mencari output dan harga jual yang menghasilkan laba maksimum, kita perlu mencari turunan total dari fungsi laba:
L = TR - TC
L = PQ - (5Q²+200Q+54.000)
L = (400-0,2P)P - (5P²+200P+54.000)
L = 400P - 0,2P² - 5P² - 200P - 54.000
dL/dP = 400 - 0,4P - 10P - 200
dL/dP = -10,4P + 200
0 = -10,4P + 200
10,4P = 200
P = 19,23
Jadi, harga jual yang perlu ditetapkan adalah $19,23 per unit. Untuk mencari output, kita bisa substitusi nilai P ke dalam fungsi permintaan:
Q = 400 - 0,2P
Q = 400 - 0,2(19,23)
Q = 362,15
Jadi, output yang perlu diproduksi adalah sekitar 362 unit.
Untuk menghitung laba yang dihasilkan, kita bisa substitusi nilai output dan harga jual ke dalam fungsi laba:
L = (400-0,2P)P - (5P²+200P+54.000)
L = (400-0,2(19,23))(19,23) - (5(19,23)²+200(19,23)+54.000)
L = 7.305,51
Jadi, laba maksimum yang diperoleh Monopolis adalah sekitar $7.305,51.
b. Jika Monopolis beroperasi di pasar persaingan, mereka tidak dapat menentukan harga jual karena harus mengikuti harga pasar. Kita anggap harga pasar adalah Pp. Dalam kondisi persaingan sempurna, laba normal adalah nol, sehingga:
TR = TC
PpQ = 5Q²+200Q+54.000
5Q² + 200Q + 54.000 - PpQ = 0
5Q² + (200 - Pp)Q + 54.000 = 0
Dalam persamaan kuadrat tersebut, kita dapat mencari nilai Q dengan rumus abc. Kita substitusi nilai a=5, b=200-Pp, c=54.000 ke dalam rumus tersebut:
Q = [-b ± √(b² - 4ac)] / 2a
Q = [-(200-Pp) ± √((200-Pp)² - 4(5)(54.000)))] / 10
Kita gunakan nilai akar positif karena tidak mungkin memiliki output negatif:
Q = [-(200-Pp) + √((200-Pp)² - 4(5)(54.000)))] / 10
c. Social cost yang menjadi beban konsumen dalam kondisi Monopoli adalah surplus konsumen yang hilang karena harga jual yang lebih tinggi dibandingkan pasar persaingan. Surplus konsumen dalam Monopoli dapat dihitung dengan menghitung luas segitiga antara kurva permintaan dan garis dari harga jual Monopoli ke titik harga jual pasar persaingan dan output persaingan, kemudian dikurangi dengan luas segitiga antara garis harga jual Monopoli dan permintaan pada output persaingan.
Namun sayangnya, tanpa informasi tentang harga persaingan, kita tidak dapat menghitung surplus konsumen yang hilang atau social cost yang menjadi beban konsumen.
d. Kurva permintaan dan kurva biaya dapat digambarkan sebagai berikut:
Kurva permintaan Q = 400 - 0,2P

Kurva biaya TC = 5Q² + 200Q + 54.000

39. persoalan di bawah ini yang merupakan pembahasan dalam ekonomi mikro adalah
Jawaban:
Ekonomi mikro atau disebut juga sebagai mikro ekonomi adalah ilmu ekonomi yang mempelajari tentang kurva permintaan dan penawaran yang kemudian turut membantu memahami pula hubungan antara perubahan upah, pola pekerjaan yang sesuai serta memahami variabel biaya pada saja dalam suatu produksi barang dan jasa.
40. Mengapa kita harus memahami ekonomi mikro dan bagaimana kaitannya ekonomi mikro dengan ekonomi makro?
karena ekonomi mikro mencakup tentang variabel ekonomi secara keseluruhan dan kaitannya ekonomi mikro dan ekonomi makro adalah dari segi pemasarannya.